Digital Thermometer dengan Sensor Infrared untuk Pemeriksaan Corona
Digital thermometer makin marak digunakan di Indonesia seiring merebaknya virus corona di dalam dan luar negeri. Alat cek suhu tubuh ini dinilai efektif dalam pemeriksaan awal virus corona.
Apa itu Digital Thermometer?
Mungkin bagi masyarakat awam sempat bertanya, apa itu digital thermometer? Apa bedanya dengan thermometer jenis lain dan mengapa penggunaanya dianjurkan pada masa pandemi corona.
Sesungguhnya thermometer jenis apa saja bisa digunakan untuk mengukur suhu tubuh seseorang. Hanya saja kiranya digital thermometer yang berjenis gun infrared yang dianjurkan penggunaannya.
Pasalnya, pandemi corona akan mudah menyebar dengan adanya kontak fisik atau droplet. Sementara, ada beberapa thermometer yang sulit menjaga phsycal distancing untuk menggunakannya.
Seperti pemakaian thermometer di ketiak dan mulut. Sedangkan pada digital thermometer gun yang menggunakan sensor infrared, dapat menangkap suhu tubuh dari jarak 3-5 cm saja.
Spesifikasi Thermometer Infrared
Thermometer infrared dapat dikatakan jauh lebih unggul daripada thermo jenis lain. Mulai dari kecepatan, keefektifan, dan keakuratannya. Adapun spesifikasinya adalah sebagai berikut:
Mengukur suhu tubuh tanpa harus bersentuhan langsung dengan tubuh manusia. Cukup dengan mengarahkan thermometer dengan jarak 3 – 5 cm dari tubuh dan tekan tombol untuk melakukan pengukuran suhu tubuh.
2. Smart Color Detection
Perubahan warna yang akurat pada layar thermometer, ketika melakukan pengukuran suhu tubuh. Warna hijau untuk 34 – 37.3 C, warna orange untuk 37.4 – 38 C dan warna merah untuk 38.1 – 39.1 C. Untuk pengukuran suhu objek warna tetap hijau.
3. Power Saving
Menggunakan 2 buah baterai AAA dan memiliki fitur hemat energy dimana thermometer dapat mati dengan sendirinya jika tidak digunakan selama 10 detik.
4. Package Content
- 1 x Thermometer
- 2 x AA Battery
- 1 x User Manual
Jual Thermometer untuk Pemeriksaan Covid-19
Semakin tak sabar untuk membuktikan keunggulan thermometer ini? Pastikan hanya mendapatkan alat pemeriksa suhu tubuh ini di Bromindo!
Tak hanya menyediakan alat pemadam api, Bromindo juga menyediakan APD medis. Mulai dari thermometer, masker, hazmat, face shield, dan APD lainnya.
Pandemi corona memang menjadikan ragam produk perlindunganmedis melonjak tinggi harganya. Namun tidak demikian di Bromindo!
Harga digital thermometer infrared di sini bisa Anda dapatkan dengan harga Rp850.000,- saja! Tentunya harga tersebut merupakan harga terbaik yang bisa Anda dapatkan.
Nah, tunggu apalagi? Yuk, segera hubungi kami sekarang juga! Kami juga menyediakan jasa layanan antar dengan Gosend dan Grabsend untuk Anda yang berdomisili di Jakarta dan Semarang.
Hi! Saya Bro Bagas, seorang Fire System Specialist di Bromindo. Saya selalu mengikuti pembaruan dan perkembangan terbaru tentang sistem proteksi kebakaran. Melalui tulisan di website ini, saya akan berbagi pengetahuian dan pengalaman untuk membantu orang-orang dalam menciptakan sistem proteksi kebakaran.